Berdasarkan bentuknya, pupuk dibagi menjadi pupuk cair dan pupuk padat (serbuk). Ternyata, ada banyak kelebihan pupuk cair jika dibandingkan dengan bentuk yang lain. Pada kesempatan kali ini, Global Nutri Agrinusa akan membahas kelebihan dan kekurangan pupuk cair. Para petani harus cermat saat pemupukan supaya pertumbuhan dan hasil tanaman sesuai dengan harapan. Kelebihan Pupuk Cair Berikut […]